Bangun Karakter Positif Anak Binaan, LPKA Kutoarjo Gelar Outbond
KUTOARJO, Sebanyak 44 Anak Binaan dari Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas 1 Kutoarjo mengikuti kegiatan outbound yang penuh manfaat dan keceriaan. Kegiatan ini dilakukan untuk membangun karakter positif, memberikan pengalaman yang menyenangkan. Juga menjadi sarana untuk meningkatkan kemampuan sosial, kerja sama tim, serta membangun mental yang tangguh dalam menghadapi tantangan. Hal tersebut disampaikan oleh…

