Beri Pengarahan kepada Jajaran, Sekjen Kementerian ATR/BPN Pertegas Pentingnya Peran Staf dan Komunikasi Efektif

JAKARTA, Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Pudji Prasetijanto Hadi, memberikan pengarahan kepada para Pejabat Struktural di lingkungan Sekretariat Jenderal, di Aula Prona Kementerian ATR/BPN, Jakarta. Dalam pengarahannya, ia menegaskan pentingnya peran staf dalam mendukung keberhasilan lembaga, serta komunikasi yang efektif dalam setiap langkah kebijakan yang diambil. “Kita semuanya staf,…

Baca Selanjutnya

Polres Purworejo Musnahkan 841 Gram Sabu, Diblender dan Dicampur Deterjen

PURWOREJO, Polres Purworejo memusnahkan barang bukti narkotika jenis sabu seberat 841,47035 gram. Kapolres Purworejo AKBP Andry Agustiano didampingi Kasat Narkoba AKP Primadana Bayu Kuncoro memimpin kegiatan yang dilakukan di Ruang Moch Giarto, Mapolres, Kamis (22/5/2025) tersebut. Proses pemusnahan dilakukan dengan pengawasan ketat dan diawali oleh pemeriksaan dari petugas Bid Labfor Polda Jateng. Barang bukti kemudian…

Baca Selanjutnya

50 Tahun PT Sumber Alam Ekspres: Logo dan Semangat Baru, Menuju Masa Depan Transportasi

KUTOARJO , PT Sumber Alam Ekspres resmi merayakan usia ke-50 tahun pada 2025. Momen istimewa ini menandai perjalanan panjang perusahaan otobus asal Kutoarjo yang telah tumbuh dan bertransformasi menjadi salah satu penyedia layanan transportasi darat terpercaya di Indonesia. Perjalanan Sumber Alam dimulai sebelum tahun 1975. Sekitar tahun 1969, berdirilah PO Tresno yang dirintis oleh Thung…

Baca Selanjutnya

Terpilih Jadi Sekolah Gratis Jalur Afirmasi di Purworejo, SMK YPP Sediakan 1 Rombel

PURWOREJO, SMK YPP Purworejo menjadi salah satu dari empat SMA/SMK swasta di Kabupaten Purworejo yang menjadi sekolah mitra penyelenggara Program Kemitraan Perluasan Akses Layanan Pendidikan Provinsi Jawa Tengah Tahun 2025. Penetapan ini tertuang dalam Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah Nomor 1/09 400.3.1/06293. Ditemui di ruangannya pada Kamis, (22/5/2025), Kepala SMK YPP…

Baca Selanjutnya