646 Siswa SD dari 16 Kecamatan di Kabupaten Purworejo Ikuti OSN-K Ulang Mapel IPA

PURWOREJO, Olimpiade Sains Nasional Tingkat Kabupaten (OSN-K) Ulang Jenjang SD di seluruh Indonesia dan sekolah perwakilan Indonesia di Luar NegeriĀ  akhirnya digelar, termasuk di Kabupaten Purworejo. Hari pertama pada Senin (27/5) OSN-K Ulang berupa Mapel Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) dan berlangsung mulai pukul 08.00 sampai 09.30. Widyaprada DinDikbud Kabupaten Purworejo Umul Hidayah menjelaskan, OSN-K Ulang…

Baca Selanjutnya

3 Hari Hilang, Korban Tenggelam Pantai Genjik Kertowijayan Ditemukan Meninggal di Mirit Kebumen

GRABAG, Kham Setianto (25) warga Desa Ketug RT 1 RW 1 Kecamatan Butuh Purworejo yang tenggelam di Pantai Genjik Kertowijayan Kecamatan Grabag pada Jum’at (24/5) akhirnya ditemukan. Korban yang telah tiga hari dinyatakan hilang tenggelam ditemukan dalam keadaan meninggal pada Senin (27/5) pagi di Pantai Desa Tlogodepok Kecamatan Mirit Kebumen. Kapolsek Grabag AKP Dyah Ayu…

Baca Selanjutnya

Bikin Bangga, Siswa SDN Purworejo Raih Gold Medal Eagle Scout Award Kwarda Jawa Tengah

PURWOREJO, SDN Purworejo sebagai satu-satunya sekolah Rujukan Nasional di Kabupaten Purworejo kembali menorehkan prestasi. Salah satunya dalam bidang Pramuka melalui siswa kelas 4A, Naizar Fakhrial Raisulhaq yang meraih Juara umum terbaik the Best Eagle Scout Award Tingkat Kwarda Jawa Tengah. Dalam lomba yang diadakan di Klaten pada tanggalĀ 26 Mei, Naizar berhasil memperoleh gold medal setelah…

Baca Selanjutnya

1.482 Anggota PPS se-Kabupaten Purworejo Dilantik, Ketua KPU: 1 TPS Maksimal 600 Warga

PURWOREJO, Sebanyak 1.482 anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) se-Kabupaten Purworejo dilantik serentak baik secara daring dan luring pada Minggu (26/5). Acara pelantikan dihelat di Ganeca Convention Hall (GCH), dihadiri Komisioner dan Sekretaris Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Tengah, Ketua KPU Purworejo beserta anggota, Pj Sekda Achmad Kurniawan Kadir, dan berbagai unsur terkait lainnya. Ketua…

Baca Selanjutnya