
Komunitas Seni Artwor Purworejo Kembali Pentas, Bawakan “Putih: Apa yang Mesti Ku Tulis?”
PURWOREJO, Komunitas seni ArtWor kembali menyapa publik Purworejo melalui pementasan edisi ke-2. Pertunjukan yang mengusung tema PUTIH: Apa yang Mesti Ku Tulis? itu dihelat pada Jumat ( 26/1) malam di Gedung Kesenian WR Soepratman Jl. Urip Sumoharjo Purworejo. Artwor merupakan komunitas independen berupa ruang kolaborasi kreatif lintas disiplin seni, baik musik, tari, teater, sastra, rupa,…