
Tak Hanya Sajikan Buku, di Purworejo Expo Dinpusip Bidang perpustakaan Pamerkan Hasil TPBIS
PURWOREJO, Tak mau kalah dengan instansi lainnya, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dinpusip) juga turut berpartisipasi memeriahkan Purworejo Expo. Menempati lokasi di depan pintu masuk pendopo, dalam pameran yang digelar hingga Selasa (5/3), Bidang Perpustakaan Dinpusip tidak hanya memajang koleksi buku yang dimiliki. Stand Dinpusip juga memamerkan berbagai hasil kegiatan yang dikemas dalam partisipasi masyarakat yakni…