
Popda Kedu, Purworejo Peroleh 9 Emas, 6 Perak, dan 13 Perunggu: Taekwondo Sumbang Medali Terbanyak
PURWOREJO, Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) Kedu Tahun 2024 telah berakhir. Pada gelaran Popda Kedu tahun ini yang berlangsung di Kebumen tanggal 23 hingga 26 April, Kabupaten Purworejo mengumpulkan sembilan emas, enam perak, dan 13 perunggu serta menempati juara ketiga dari enam kota/kabupaten di Karesidenan eks Kedu. Adapun juara umum diraih oleh Kota Magelang. Perolehan…