
KJPP Serahkan LHP 58 Bidang Terdampak Pembangunan Prasarana Pengendali Banjir di Purworejo, Besaran Ganti Rugi Segera Ditetapkan
PURWOREJO, Tim penilai dari Kantor Jasa Penilai Publik (KJPP) Muttaqin Bambang Purwanto Rozak Uswatun & Rekan (MBPRU) menyerahkan Laporan Hasil Penilaian (LHP) terhadap 58 bidang tanah terdampak Pembangunan Prasarana Pengendali Banjir dan Pengamanan Pantai Kawasan YIA di Kabupaten Purworejo. LHP diserahkan tim penilai pertanahan KJPP MBPRU kepada ketua Pelaksana Pengadaan Tanah (P2T) melalui sekretaris Adi…