Bupati Purworejo Lakukan Rotasi 50 ASN Tingkat Kelurahan Hingga Kabupaten
PURWOREJO, Sebagai upaya memperkuat kinerja perangkat daerah dan sekaligus mengisi sejumlah jabatan yang kosong, Bupati Purworejo Yuli Hastuti melantik delapan Jabatan Administrator, 46 Jabatan Pengawas dan sejumlah Jabatan Fungsional di lingkungan Pemerintah Kabupaten Purworejo. Pelantikan dilakukan Senin (29/9/2025) siang di Pendopo Agung. Berbagai jabatan di tingkat kelurahan, kecamatan, hingga perangkat daerah dirotasi. Belasan pejabat yang…

