Beranda » BERITA » Page 318

FLS2N Tahun 2024 Jenjang SMA/MA, Purworejo Raih 3 Tiket ke Tingkat Nasional

PURWOREJO, Tiga siswa SMA asal Kabupaten Purworejo berhasil meraih tiket nasional dalam ajang Festival dan Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) Jenjang SMA/MA Tahun 2024. Pengumuman disampaikan pada Kamis (6/6)  usai pelaksanaan seleksi tingkat Provisi Jawa Tengah pada 4-6 Juni di Kota Semarang. Pendamping kegiatan, Eko Sutopo menjelaskan, ketiga siswa Purworejo peraih tiket nasional tersebut terdiri…

Baca Selanjutnya

Lomba Siskamling, Desa Sidorejo Wakili Polres Purworejo di Tingkat Polda Jawa Tengah

PURWOREJO, Desa Sidorejo Kecamatan Purworejo menjadi Juara 1 Lomba Siskamling yang diadakan oleh Polres Purworejo. Lomba yang diselenggarakan pada bulan April lalu itu diadakan dalam rangka memperingati HUT ke-78 Bhayangkara. Sebagai Juara 1, Desa Sidorejo akan mewakili Polres Purworejo dalam Lomba Siskamling tingkat Polda Jawa Tengah. Selain Sidorejo, Juara 2 dan 3 diraih oleh Desa Plandi Purwodadi…

Baca Selanjutnya

Tukarkan Kupon Pembelian Minimal Rp 10 Ribu, Pengunjung Bazar Pangen Purworejo Dapat Kesempatan Umroh

PURWOREJO, Menyambut Idhul Adha 1445 H, Kelurahan Pangenjurutengah Purworejo menggelar Bazar Pangen selama tiga hari. Acara yang dibuka pada Jumat (7/6) siang itu dilangsungkan hingga Minggu (9/6) di Lapangan Sitanjung. Setiap pembelian minimal Rp 10 ribu akan mendapatkan kupon undian dengan hadiah utama tiket umroh. Wakil Ketua DPRD Yophi Prabowo yang hadir  bersama Camat Purworejo…

Baca Selanjutnya

Diisukan Incar Posisi Wakil Bupati Dampingi Yuli Hastuti Pilkada 2024, Direktur PDAM  Purworejo Jawab Begini

PURWOREJO, Direktur PDAM Tirta Perwitasari Purworejo, Hermawan Wahyu Utomo sering terlihat menghadiri banyak acara bersama Bupati Yuli Hastuti. Tak jarang terlihat keduanya tampil bersama sehingga terkesan Hermawan mendampingi Yuli Hastuti. Hal ini kerap menimbulkan pertanyaan, apakah Hermawan akan mendampingi Yuli Hastuti dalam konteks  Pilkada sebagai bupati dan wakil bupati Purworejo mendatang. Menjawab isu tersebut, Hermawan yang…

Baca Selanjutnya