Wakili Jawa Tengah di FSL3N Nasional, SMPN 2 Purworejo Raih Juara 1 Kategori Ini
PURWOREJO, Prestasi membanggakan ditorehkan tiga siswa siswi SMPN 2 Purworejo. Dalam ajang Festival Lomba Seni dan Sastra Siswa Nasional (FLS3N) yang diadakan di Jakarta, SMPN 2 berhasil meraih juara 1 Ansambel Campuran 3 Alat Musik dan berhak membawa pulang medali emas serta uang tunai senilai Rp15 juta. Dalam FLS3N yang diadakan tanggal 3 hingga 8 November,…

