Fajria Rahmatasari

SMK Patriot Purworejo Punya Ruang Praktek Senilai Rp1,9 Miliar, Kacabdin Beri Apresiasi

PITURUH, Siswa SMK Patriot Purworejo khususnya Jurusan Teknik Kendaraan Ringan (TKR) kini tak perlu lagi resah  harus berbagi ruangan saat melakukan praktek. Hal itu setelah sekolah tersebut mendapat Bantuan Pemerintah Program Revitalisasi SMK Tahun 2025 senilai Rp1,9 miliar. Gedung baru itu pun diresmikan pada Rabu (17/12/2025). Kepala Cabang Dinas (Kacabdin) Pendidikan Wilayah VIII Jawa Tengah,…

Baca Selanjutnya

Parent Teaching di SDN Pangengudang Purworejo, Perkuat Jalinan Orang Tua Siswa dan Sekolah

PURWOREJO, SDN Pangengudang Purworejo menghadirkan inovasi kegiatan class meeting yang berbeda menjelang pembagian hasil belajar. Sekolah ini menggelar kegiatan Parent Teaching berupa kolaborasi sekolah dengan para wali murid untuk mengajar langsung di kelas anaknya masing-masing. Pada kegiatan yang berlangsung Selasa (16/12/2025) ini, setiap kelas mendapatkan materi yang beragam sesuai dengan kompetensi wali murid. Kelas 1…

Baca Selanjutnya

Bahas Pentingnya Sensus Ekonomi 2026, Kepala BPS Purworejo Undang Puluhan Stakeholder

PURWOREJO, Pelaksanaan Sensus Ekonomi Tahun 2026 sudah di depan mata. Meski sudah sering disosialisalisikan ke berbagai pihak melalui media, Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Purworejo, Budi Prawoto merasa perlu untuk menyampaiakannya secara langsung. Maka diundanglah puluhan stakeholder dari berbagai unsur untuk mengikuti sosialisasi secara langsung. Acara yang dikemas dalam bentuk diskusi berlangsung di Rumah Makan…

Baca Selanjutnya

Konsisten Lima Tahun Berturut-turut, Kementerian ATR/BPN Raih Penghargaan Badan Publik Predikat Informatif 2025

JAKARTA, Dalam acara Anugerah Keterbukaan Informasi Publik yang digelar Komisi Informasi Pusat (KIP), Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) meraih penghargaan sebagai Badan Publik dengan predikat Informatif tahun 2025 untuk kategori Kementerian. Anugerah tersebut diterima secara langsung oleh Kepala Biro Hubungan Masyarakat (Humas) dan Protokol, Shamy Ardian, Senin (15/12/2025). “Penghargaan predikat Informatif ini…

Baca Selanjutnya