Fajria Rahmatasari

Masa Penerimaan Murid Baru, Dinas Dukcapil Purworejo Nyatakan Hanya Verifikasi Data dari Panitia

PURWOREJO, Terkait kartu keluarga (KK) yang digunakan sebagai syarat saat masa penerimaan murid baru (PMB), Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dindukcapil) Kabupaten Purworejo menyatakan hanya melakukan verifikasi dan validasi (verval) data yang berasal dari panitia. Hal itu karena Dukcapil punya data real kependudukan. Namun bukan berarti Dukcapil sebagai pihak yang menentukan, seperti dugaan sebagian masyarakat….

Baca Selanjutnya

MoU Menteri Nusron dan Ketua DPP PUI, Dorong Pemanfaatan Tanah Wakaf Produktif

SUKABUMI, Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) yang meresmikan kerja sama dengan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Persatuan Ummat Islam (PUI), di Pondok Pesantren Syamsul ‘Ulum, Kota Sukabumi, Rabu (16/4/2025). Dalam kesempatan itu, Menteri Nusron menekankan pentingnya pemanfaatan tanah secara produktif untuk kemakmuran rakyat, termasuk tanah-tanah wakaf….

Baca Selanjutnya

IKM Meningkat, DinDukcapil Purworejo Menuju WBBM: Tak Terima Gratifikasi

PURWOREJO, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Purworejo sudah mendapat predikat Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN RB). Selanjutnya, saat ini Dindukcapil yang dinakhodai Suryadi, sedang bersiap menuju Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM). Dalam forum konsultasi publik (FKP) triwulan 1 yang diadakan di ruang rapat pada Kamis (17/4/2025),…

Baca Selanjutnya

Mie Kemebul Ala Chef Morazen Yogyakarta Ikut Meriahkan Menoreh Food Festival 2025

KULONPROGO, Menoreh Food Festival 2025 yang digelar pada Sabtu (12/4/2025) di Waduk Sermo, Hargowilis, Kokap, Kulon Progo menghadirkan pengalaman unik bagi masyarakat sekitar. Bukan sekadar festival makanan biasa, acara ini juga dimeriahkan oleh Lomba Kreasi Tumpeng yang melibatkan 20 usaha jasa pariwisata di Kulon Progo hingga pembagian 200 tumpeng mini bagi pengunjung yang datang. Tak…

Baca Selanjutnya