Diminati Investor, Purworejo Miliki Potensi Medical Tourism di Pesisir Selatan
PURWOREJO, Pemkab Purworejo menerima kunjungan silaturahmi dari PT Nusanta Andaru Bagya yang menyatakan minat investasi besar di bidang pembangunan rumah sakit dan medical tourism atau wisata kesehatan. Rombongan investor yang dipimpin langsung oleh Aditya Rahman Srisubagyo disambut dalam pertemuan terbatas di Kantor Setda Purworejo, Selasa (30/12/2025). Pertemuan ini dihadiri oleh Pj. Sekda dr. Tolkha Amaruddin,…

