Ketua KPU Purworejo Beberkan Persiapan Jelang Pendaftaran Paslon Bupati-Wabup
PURWOREJO, Tiga hari menjelang pendaftaran pasangan calon (paslon) bupati dan wakil bupati, KPU Kabupaten Purworejo telah menyiapkan diri. Termasuk telah menghubungi liasion officer (LO) partai politik terkait kelengkapan yang harus dilengkapi saat proses pendaftaran. Ketua KPU Purworejo Jarot Sarwosambodo menyampaikan hal tersebut di sela acara Resepsi HUT RI di pendopo kabupaten, Jumat (23/8). Jarot melanjutkan,…