Universitas Muhammadiyah Purworejo Tambah 2 Guru Besar, Sampaikan Orasi Ilmiah Saat Pengukuhan

PURWOREJO, Universitas Muhammadiyah Purworejo (UMPwr) menyelenggarakan Rapat Senat Terbuka dengan agenda Pengukuhan Guru Besar/Profesor, yaitu Prof. Dr. Suyitno, M.Pd., dan Prof. Dr. Siska Desy Fatmaryanti, M.Si. Acara pengukuhan diadakan Kamis ( 30/1/2025) di Auditorium Kasman Singodimejo UMPwr, dihadiri oleh para pejabat universitas, dosen, dan tenaga kependidikan. Juga tamu undangan dari Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah yang…

Baca Selanjutnya

Beraksi di 5 Lokasi, Penipu Penggelapan Motor di Purworejo Dibekuk Polisi, Modus Buka Lowongan Kerja Palsu

PURWOREJO, Satuan Reskrim Polres Purworejo berhasil menangkap dua pelaku tindak pidana penipuan dan penggelapan sepeda motor yang beraksi di wilayah Kabupaten Purworejo. Keduanya melancarkan aksinya menggunakan modus lowongan kerja palsu untuk menjerat korban. Kedua tersangka berinisial DS (29) pria asal Kelurahan Sidomulyo, Kecamatan Bambanglipuro, Kabupaten Bantul dan AES (42) warga Desa Brengkol Kecamatan Pituruh. Kapolres…

Baca Selanjutnya

SMPN 32 Purworejo Gelar Pelatihan Jurnalistik, Kepala Sekolah Berharap Peserta Terapkan Ilmunya

KEMIRI, Sebanyak 30 peserta yang terdiri atas guru dan siswa SMPN 32 Purworejo mengikuti pelatihan jurnalistik yang digelar Kamis (30/1/2025). Pelatihan yang diadakan di ruang multimedia media itu berlangsung pagi hingga siang hari dengan pemateri dua orang jurnalis dari Media Online Purworejo News. Kepala SMPN 32 Agung Setiono yang membuka acara sekaligus menjadi peserta pelatihan…

Baca Selanjutnya

Susno Duadji Apresiasi Kementerian ATR/BPN dalam Penanganan Polemik Sertipikat HGB di Atas Laut

JAKARTA, Polemik mengenai sertipikat Hak Guna Bangunan (HGB) yang terbit di atas laut terus bergulir. Terbaru, Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid mengambil langkah berani dengan memerintahkan pembatalan sejumlah sertipikat yang terindikasi melanggar batas pantai dan memiliki cacat hukum akibat maladministrasi. Langkah ini mendapatkan apresiasi dari Kepala Badan Reserse Kriminal…

Baca Selanjutnya