
Pemdes Kemiri Kidul Purworejo Naikkan Sewa Tanah Hingga 1.000 Persen Tanpa Kompromi dengan Penyewa, Ini Alasannya
KEMIRI, Pemerintah Desa Kemiri Kidul Kecamatan Kemiri bersama warga memasang peringatan berupa spanduk dan baliho kepada penyewa tanah desa yang dijadikan kios pada Sabtu (10/2) Dalam baliho disebutkan harga kios yang semula Rp 500 ribu hingga Rp 1 juta diubah menjadi Rp 10 juta hingga 12 juta dengan batas pembayaran tanggal 9 Februari. Selain itu…