Beranda » BERITA » Page 27

SMPN 2 Purworejo Juara Lagi di Kejuaraan Marching Band Piala Raja Session 2

PURWOREJO, SMPN 2 Purworejo kembali meraih prestasi di ajang Kejuaraan Marching Band Piala Raja Hamengku Buwono Session 2. Pada kejuaraan yang bertema Konser Marching Art itu, SMPN 2 menyabet enam piala sekaligus. Paling membanggakan adalah perolehan gelar sebagai Juara Favorit diantara 29 peserta. Ditemui di sekolah, Senin (18/11), pembina Marching Band Gita Swarna Spero, Budi…

Baca Selanjutnya

Rumah Seorang Buruh Harian di Pituruh Purworejo Diacak-acak Maling, Uang dan Emas Total Rp30 Juta Raib Digondol

PITURUH, Nasib malang menimpa Nuriyanto (38), seorang buruh harian lepas warga Dukuh Gamblok RT 02/RW 04 Desa Prigelan, Kecamatan Pituruh. Hasil jerih payahnya selama bekerja yang dikumpulkan berupa uang dan puluhan gram perhiasan emas senilai total Rp30 juta raib digondol maling. Uang dan perhiasan tersebut disimpan di lemari rumahnya yang diacak-acak maling saat masuk ke…

Baca Selanjutnya

TP KJPP Ekspos Inven Iden Lokasi Tanah Terdampak Pembangunan Prasarana Pengendali Banjir dan Pengamanan Pantai Kawasan YIA Tahap 3

PURWOREJO, Kantor Pertanahan Kabupaten Purworejo terus berupaya melakukan percepatan pelaksanaan pengadaan tanah bagi warga terdampak Pembangunan Prasarana Pengendali Banjir dan Pengamanan Pantai Kawasan YIA. Salah satunya dengan mengekspos penilaian oleh tim penilai (TP) Pertanahan Kantor Jasa Penilai Publik (KJPP). Yakni KJPP Muttaqin Bambang Purwanto Rozak Uswatun & Rekan (MBPRU). Ekspos yang dilakukan pada Senin (18/11)…

Baca Selanjutnya

Ribuan Warga Muhammadiyah Purworejo Ikuti Apel Peringatan Milad ke-112, Pj Sekda Sampaikan Hal Ini

PURWOREJO, Ribuan warga Muhammadiyah berduyun-duyun datang ke Alun-alun Purworejo pada Senin (18/11) pagi. Mereka hadir untuk mengikuti Apel Peringatan Milad ke-112 Muhammadiyah yang tahun ini bertema “Menghadirkan Kemakmuran untuk Semua”. Apel dipimpin oleh Ketua PDM H. Pujiono, yang juga dihadiri oleh unsur forkopimda itu, tokoh agama, masyarakat umum serta pelajar. Ditemui usai acara, Pj Sekda…

Baca Selanjutnya