Pasangan Tanpa Status di Purworejo Kerap Mencuri, Berakhir Dibekuk Warga Saat Beraksi
PURWOREJO, Polres Purworejo berhasil menangkap dua pelaku tindak pidana pencurian dengan pemberatan (curat) yang beraksi di sejumlah warung makan dan toko kelontong di Kabupaten Purworejo. Pelaku laki-laki berinisial P (32), warga Kutoarjo dan RP (20) seorang perempuan warga Banyuurip. Keduanya diketahui sebagai pasangan tanpa status, tinggal satu kamar di sebuah tempat kos di daerah Banyuurip….

