Beranda » BERITA » Page 12

Samakan Persepsi UMK 2025, Dinperintransnaker Purworejo Gelar Rakor Tripartit

PURWOREJO, Penetapan Upah Minimum di semua level sebesar 6,5 persen yang menjadi kebijakan pemerintah pusat akan segera diterapkan tahun 2025 mendatang. Untuk mendapatkan kesepakatan antar berbagai pihak yang terkait dengan hal tersebut, Dinas Perindustrian Transmigrasi dan Tenaga Kerja (Perintransnaker) Kabupaten Purworejo memfasilitasi rapat koordinasi (rakor) tripartit antara pengusaha, pekerja, dengan dewan pengupahan kabupaten (depekab). Rakor…

Baca Selanjutnya

Cegah Stunting, 2 Ekor Itik Jadi Hadiah Jalan Sehat Korpri Purworejo

PURWOREJO, Ada yang berbeda dengan hadiah yang ditujukan bagi peserta Jalan Sehat HUT ke-53 Korpri Purworejo. Dalam acara yang diikuti ribuan peserta pada Minggu (8/12) pagi tersebut, Dinas Sosial Pengendalian Penduduk dan KB (Din SosdaldukKB) menyumbangkan dua ekor itik (entok). “Ini untuk membantu mencegah stunting,” kata Kadin SosdaldukKB Zaenudin sambil menyerahkan hadiah didampingi Ketua Panitia…

Baca Selanjutnya

Bangun Generasi Berprestasi, Mahasiswa Psikologi UMPwr Gelar Pelatihan Motivasi untuk Siswa SMA/SMK se-Purworejo

PURWOREJO, Mahasiswa Program Studi Psikologi Universitas Muhammadiyah Purworejo (UMPwr) semester 3 menggelar kegiatan Achievement Motivation Training (AMT), Sabtu (7/12). Acara yang bertema Membangun Motivasi Berprestasi, Menggapai Potensi Maksimal ini berlangsung di Gedung Fakultas Ekonomi UMPwr, Sucenjurutengah, Kecamatan Bayan. Dalam laporannya, Ketua panitia Mustafa Alam mengatakan, pelatihan diikuti 63 siswa dari 10 SMA/SMK se-Kabupaten Purworejo. “Kegiatan…

Baca Selanjutnya

Pemberian UGR Pembangunan Prasarana Pengendali Banjir di 4 Desa, 7 Bidang Tanah Tertunda

NGOMBOL, Pelepasan hak dan pemberian uang ganti kerugian (UGR) pengadaan tanah Pembangunan Prasarana Pengendali Banjir dan Pengamanan Pantai Kawasan YIA mulai dilakukan. Sebanyak empat desa di dua kecamatan mulai menerima UGR pada Jumat (6/12). Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Purworejo , Andri Kristanto selaku Ketua Pelaksana Pengadaan Tanah (P2T) menyatakan, empat desa di dua kecamatan yang…

Baca Selanjutnya